Kamis, 10 Mei 2012

Mengidentifikasi Komputer Di Dalam Jaringan

Komputer dengan operasi Windows di dalam jaringan computer harus menggunakan nama yang unik untuk menghindari adanya tumpang – tindih dengan computer lain. Untuk memberikan nama dapat mengikuti langkah – langkah berikut :

  1. 1.     Klik kanan pada My Computer, properties, pilih tab Computer Name, dan Change.
    2.    Masukkan nama computer, workgroup dan deskripsi computer untuk yang akan digunakan.
    3.    Klik Ok.
     
  1.  https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgEhdet632Fz2L4ZG01pMLNAfEAAijc7DF3DJgjnTX8nqMyluO5xxi6mriFkEkwnbRanot3UQhmCuKIBNDCiRiP1tPrdNLz2qNQOpRy3V4AGNFoHQdGK2vp3u3S_55vPBmZxL_oXzh_UheP/s1600/network.bmp

    By : Muhammad Faruq

Tidak ada komentar:

Posting Komentar